Pergantian tahun selalu menjadi momen istimewa untuk refleksi, harapan, dan awal baru. Tahun Baru 2026 hadir membawa semangat baru untuk melangkah lebih baik dari tahun sebelumnya. Banyak orang memanfaatkan momen ini untuk saling berbagi doa, kata-kata mutiara, serta ucapan penuh makna kepada keluarga, sahabat, dan rekan kerja.
Berikut 25 kata-kata mutiara dan ucapan Tahun Baru 2026 yang inspiratif, penuh motivasi, dan cocok dibagikan di media sosial maupun kartu ucapan.








